FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]
FI/1200/109 - 
Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]

Ochse 21 & 22 [ongemonteerd materiaal]

Ochse 21 & 22 [bahan kerja]
Objectcode
FI/1200/109
Sisa bahan kerja dari juru kamera NIFM dan sutradara Iep A. Ochse di Nieuw-Guinea tahun 1926. Ochse 21: proses pengolahan pangan; sago; kegiatan penangkapan ikan, Ochse 22: gambar-gambar suasana di desa Ansoes yang bertiang dan suasana kehidupan sehari-hari.
Contents
Ochse 21: Anak bocah sedang menggosok sago. Seorang wanita memeras sago untuk memisahkan airnya. 28.40 Batang palem dipukul untuk mengeluarkan sago. 29.42 Sago sedang dimasak dan diaduk dengan sendok buih. 30.20 Orang-orang Papua sedang memakan sago memakai potong-potongan kayu. 31.02 Tempat kerja pandai besi. 31.10 Jala ikan dilempar keluar dari kapal perahu dan ikan sedang ditusuk dengan lembing. 31.24 Proses pembuatan kapal. 31.40 Wanita-wanita sedang membuat pot dan cetakan sago dari tanah liat. 32.05 Wanita-wanita sibuk mengerjakan kerajinan anyaman dan kerajinan tali-talian. 32.20 Seorang wanita sedang membuat jala pikul (noken). Ochse 22: Desa Ansoes di pulau Japen di Nieuw-Guinea bagian utara. Warga desa berlayar keluar dari desa menumpangi perahu untuk menangkap ikan. Jala-jala dilempar ke air. Orang-orang Papua berdiri di bagian haluan perahu untuk menangkap ikan dengan lembing. 34.25 Pemandangan desa Ansoes. 34.36 Pengambilan gambar dari atas perahu yang sedang berlayar melintasi desa dengan rumah-rumah bertiang. 37.39 Seorang pemuda Papua bugil bersenjata lembing memancing ikan sambil berdiri di dalam perahu kecil. Anak-anak Papua mendayungi perahu-perahu kecilnya. Seekor anak babi di dalam perahu. 40.59. Pengambilan gambar dari atas kapal yang menyusuri pantai yang penuh batu karang. 41.12 Pendayung-pendayung dalam perjalanan menuju ke pos penginjilan Eropa. 41.34 Lomba layar antara dua perahu besar. Pengambilan gambar dari atas kapal meliputi teluk termasuk desa. (sumber: www.beeldengeluid.nl)
Tahun
1926

Technical detail

Film type
Bahan visual pengolahan
Hitam/putih
Film bisu

Thesaurus terms

Cultural
Cultural origin » Papua » Geelvinkbaai » Ansus
Geographic
Geographical term » Papua » Division Geelvinkbaai » Subdivision Yapen/Waropen » Yapen

References

Tautan-tautan
http://www.beeldengeluid.nl