Stirling expeditie 1926 [ongemonteerd materiaal, deel 1]
Ekspedisi Stirling 1926 [belum di-edit, bagian 1]
Objectcode
FI/1200/116
Bagian ke 1 dari film (yang belum di-edit) tentang penjelajahan Nieuw-Guinea oleh sebuah tim ekspedisi gabungan Amerika Serikat-Negeri Belanda di bawah pimpinan Matthew Stirling dan Le Roux.
Contents
Film aslinya yang berjudul 'By Aeroplane to Pygmy Land' ( Menuju negeri bangsa Pigmy naik kapal terbang) merupakan sebuah liputan kegiatan ekspedisi yang diselenggarakan tahun 1926. Dibawah pimpinan Matthew Stirling, etnolog pada Musium Nasional A.S. ( Smithsonian), tim ekspedisi yang berkeanggotaan lebih dari 400 orang pergi menjelajahi Nieuw-Guinea (kawasan Mamberamo) dengan tujuan mencari bangsa-bangsa Papua. Kelompok ini terdiri atas 75 prajurit Belanda, 130 orang Dayak dan 210 narapidana bangsa Melayu (terbelenggu). Tim Ekspedisi memanfaatkan sebuah kapal terbang amfibi. Komentar mereka tentang adat istiadat bangsa Papua yang mereka sebut orang Pigmi, sering disertai cemoohan. Film produksi tahun 1926 ini merupakan hasil kerjasama Institut Smithsonian A.S. dengan pemerintah kolonial Belanda dan Lembaga Geografis Kerajaan Belanda.
Tahun
1926
Technical detail
Film type
Bahan visual pengolahan
Hitam/putih
Film bisu
Thesaurus terms
Cultural
Cultural origin » Papua » Noordkust » Sarmi Region » Kwerba
Geographic
Geographical term » Papua » Division Hollandia » Sub Division Sarmi » Amberno